Gameplay permainannya sendiri tak jauh berbeda dari game-game Lego yang lainnya yaitu player harus berusaha menyelesaikan puzzle serta bertahan hidup sambil menyerang musuh yang ditemui selama permainan. Puzzle ini biasanya berhubungan dengan melengkapi, membangun serta melakukan aksi khusus pada beberapa panel yang diperlukan. Dan agar bisa menyelesaikan puzzle tersebut, player bisa memakai petunjuk yang ditemui. Download juga LEGO Star Wars The Complete Saga yang sebelumnya.
Tiap karakter yang dimainkan punya kemampuan unik masing-masing, contohnya jika player memainkan karakter seorang Jedi maka karakter tersebut bisa memakai Force untuk menarik sesuatu. Game ini pun menambahkan fitur permainan baru di mana player dapat memerintahkan sekumpulan besar tentara kloningan untuk membantu menyerang sekumpulan tentara droid. Tentara ini juga dapat digunakan untuk memasang peledak.
Masih ada banyak fitur permainan yang disuguhkan di dalam game ini seperti memanfaaatkan resources untuk membantu mencapai tujuan, naik dan mendaratkan pesawat ruang angkasa di suatu tempat tertentu kemudian memulai pertarungan, dan gerakan combo untuk menghancurkan objek tertentu.
Info
- Developer: Traveller’s Tales
- Publisher: LucasArts
- Series: Lego Star Wars
- Release date: 23 March 2011
- Genre: Action-adventure
- Mode: Single-player, multiplayer
Screenshots:
System Requirements
- OS: Windows XP SP3, Vista SP2, 7
- CPU: Intel Pentium 4 @ 2.24 GHz / AMD Athlon 64
- Video Card: GeForce FX 5800 / Radeon X1300 / Intel GMA 3-Series (256 MB, Shader 3.0)
- RAM: 512 MB
- Hard Drive: 8 GB free space
- Sound Card: DirectX 9.0c compatible
Cara main:
1.Mount file iso dengan PowerISO.
2.Jalankan setup dan instal.
3.Copy isi folder Skidrow dan paste di folder instal Lego Star Wars III The Clone Wars.
4.Klik kanan pada Gamenya lalu run as admin.
Lego Star Wars III The Clone Wars Download
- Download Links: [Pastebin @ 7 Part]
- Size: 6.7 GB Full Version
- Password: www.hienzo.com