Game yang sarat dengan ledakan dan juga pertempuran ini memfokuskan cerita pada keahlian tempur dan menyamar Batman yang dibarengi dengan kehebatan alat-alat tempurnya yang berteknologi canggih. Peralatan Batman semuanya bisa dipergunakan gamers untuk misi penyelidikan maupun misi perang di mana Batmobile diperkenalkan sebagai salah satu alat yang paling penting untuk pertempuran dan transportasi.
Game Batman Arkham Knight mendapatkan review dan pengakuan dari para reviewer, terutama pada kualitas jalan cerita, kualitas grafis, dan juga gameplay-nya. Tak lupa, sektor Pertempuran dan juga desain Batmobile mendapatkan pujian, namun para gamer mengatakan bahwa game ini menuntut spesifikasi komputer yang tinggi di bidang grafis sehingga justru menjadi salah satu kelemahan pada komputer dengan spesifikasi sedang dan menengah.
Info
- Developer: Rocksteady Studios
- Publisher: Warner Bros. Interactive Entertainment
- Series: Batman: Arkham
- Release date: June 23, 2015
- Genre: Action-adventure
- Mode: Single-player
Screenshots:
System Requirements
- OS: Windows 7 SP1 / 8.1 (64-bit OS)
- CPU: Intel Core i5-750 @ 2.67 GHz
- Video Card: GeForce GTX 660 / Radeon HD 7870 (2 GB)
- RAM: 6 GB
- Hard Drive: 47 GB free space
- DirectX: Version 11
Cara main:
1.Mount file iso dengan PowerISO.
2.Jalankan setup.
3.Copy Binaries dari folder Crack dan paste di direktori game. Default C:\Program Files\Batman Arkham Knight.
4.Klik kanan icon Batman di dekstop lalu run as admin.
Download
- Batman Arkham Knight PC Game: [Uptobox] – [Userscloud] – [Racaty]
- Size: 46.5 GB Full Version
- Password: www.hienzo.com